▼Deskripsi Pekerjaan
Pemasangan label, pengemasan, inspeksi, dan pengepakan pada case produk kosmetik (blush on) dll.
Penyelesaian dan inspeksi proses pengisian
※ Pekerjaan ini akan dilakukan di ruangan bersih (clean room).
▼Gaji
Contoh pendapatan bulanan: Dapat lebih dari 192.000 yen
1.200 yen × 7,83 jam × 20 hari
+ Lembur di dalam ketentuan hukum 1.200 yen × 1,6 jam
+ Lembur 1.500 yen × 3 jam
▼Jangka Waktu Kontrak
Tanpa batas waktu yang ditentukan.
▼Hari dan Jam Kerja
9:00~17:50 (Jam kerja 7,5 jam, Istirahat 1 jam)
▼Kerja Lembur
Hampir tidak ada.
Hanya sedikit bagi yang berharap.
▼Liburan dan Hari Libur
Sabtu, Minggu, Hari Libur
▼Pelatihan dan Masa Percobaan
2 minggu
▼Tempat Bekerja
Biaya transportasi: Ada
Transportasi umum, mobil, motor, sepeda OK
10 menit dengan bus dari stasiun Minami-Rinkan di jalur Odakyu
Jika menggunakan mobil untuk berangkat kerja, akan dipotong biaya parkir sebesar 5.000 yen
▼Asuransi yang tersedia
Asuransi sosial, asuransi pengangguran, asuransi kecelakaan kerja
▼Kesejahteraan dan Tunjangan Lainnya
Ada rumah dinas! 35.000 yen
▼Langak-langkah untuk mencegah perokok pasif
Dilarang merokok di dalam area.